« Back to Glossary Index
Laporan HPP (harga pokok produksi) adalah biaya keseluruhan bahan langsung, biaya tenaga kerja langsung, dan biaya overhead pabrik. Seluruh biaya tersebut digunakan untuk memproduksi barang atau jasa.
« Back to Glossary Index